Contoh PTK MTs : UPAYA PENINGKATKAN HAFALAN SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN STRIP STORY PADA MATA PELAJARAN AL-QUR'AN AL-HADITS (Studi Tindakan Pada Kelas VII MTs

Advertisement
advertisement

Contoh PTK MTs : UPAYA PENINGKATKAN HAFALAN SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN STRIP STORY PADA MATA PELAJARAN AL-QUR'AN AL-HADITS (Studi Tindakan Pada Kelas VII MTs

penerapan media pembelajaran strip story maka suasana kelas menjadi hidup, peserta didik menjadi semangat menghafal dan hasil hafalan maksimal. Penelitian ini dilaksanakan dalam tiga tahap yaitu tahap pra siklus, siklus 1 dan siklus 2. Pada tahap pra siklus hafalan peserta didik mempunyai rata-rata tes akhir 64,9. Pada siklus 1 setelah dilaksanakan tindakan hasil hafalan peserta didik meningkat yaitu dengan rata-rata tes akhir 69,2. Sedangkan pada siklus 2 setelah diadakan evaluasi pelaksanaan pada siklus 1 hasil hafalan mengalami peningkatan yaitu rata-rata tes akhir peserta didik 72,8. Dari tiga tahap tersebut jelas bahwa ada peningkatan sebelum diterapkan media pembelajaran strip story dengan sebelumnya. Namun dari penelitian tersebut terdapat peserta didik yang dari tahap pra siklus, siklus pertama dan kedua mempunyai nilai skor tes akhir dibawah kriteria ketuntasan minimal, hal ini disebabkan karena beberapa hal yaitu karena kondisi kekeluargaan yang tidak mendukung.
Hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti membuktikan bahwa ada peningkatan hafalan peserta didik dengan menggunakan media pembelajaran strip story.
Hasil penelitian tersebut, diharapkan dapat memberi pengetahuan kepada semua pihak (peserta didik, guru, orang tua) untuk dapat meningkatkan hafalan pada mata pelajaran Al-Qur'an Al-Hadits. Dorongan belajar dan semangat belajar juga bisa dari faktor orang tua atau keluarga yang dapat mempengaruhi kondisi psikologis anak.
Advertisement
advertisement
Contoh PTK MTs : UPAYA PENINGKATKAN HAFALAN SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN STRIP STORY PADA MATA PELAJARAN AL-QUR'AN AL-HADITS (Studi Tindakan Pada Kelas VII MTs | Unknown | 5

0 komentar:

Posting Komentar